Tour Vietnam 4 Day 3 Night

4 Days

🌟✈️ Jelajahi kecantikan Vietnam dari Da Nang ke Bana Hill dan Hoi An selama 4 hari 3 malam bersama Fantastik Tour and Travel! Nikmati pesona alam yang memukau, warisan budaya yang kaya, dan pengalaman kuliner yang lezat.

Overview

🌟✈️ Jelajahi kecantikan Vietnam dari Da Nang ke Bana Hill dan Hoi An selama 4 hari 3 malam bersama Fantastik Tour and Travel! Nikmati pesona alam yang memukau, warisan budaya yang kaya, dan pengalaman kuliner yang lezat. Segera bergabung dengan kami untuk liburan yang tak terlupakan! 🏞️🛤️

Trip Highlight

  • Golden Bridge
  • Le Jardin
  • Debay Wine Cellar of French
  • Fantasy Park
  • My Khi Beach
  • Marble Mountain
  • Hoi An

Itinerary

- Flight Indonesia - Da Nang Vietnam
- Check In Hotel - Free & Easy

- Bana Hills
- Kereta Gantung Suoi Mo
- Golden Bridge
- Le Jardin
- Debay Wine Cellar of French
- Linh Ung Pagoda
- Loc Uyen Garden
- Quan Am Cac
- Fantasy Park
- The peak of Chua Mountain
- Ba Chua Thuong Ngan Temple

- Free & Easy di Hotel
- Marble Mountain
- (Tour start jam 15.00)
- The Non Nuoc Carvings Stone Village
- Kuil Kuno Linh Ung & Tam Thai
- Shopping produk lokal
- Kota tua Hoi An

- Check Out Hotel
- Drop ke Airport
- Kembali Ke Indonesia
- (Tour Selesai)

Biaya Mencakup

Biaya Paket Termasuk

  • Tiket Pesawat PP (jika peserta via Batam / Medan / Pekanbaru /Jakarta
  • / Surabaya/ dll. Rp . 3,000,000)
  • Tiket Ferry PP Batam - Singapore jika peserta via Batam
  • Transport selama perjalanan sesuai program
  • Menginap 3 malam di Da Nang, hotel setara bintang 3
  • 1x makan siang, 1x makan malam, 3x sarapan pagi (No Pork No Lard)
  • Tour guide lokal berbahasa Inggris
  • Tiket kereta Gantung Suoi Mo
  • Tiket masuk ke Fantasy park
  • Tipping guide & driver
  • Tour leader dari Batam (Jika tamu kurang dari 8 orang. TL hanya akan
  • ikut sampai chek in di bandara Changi)

Biaya Paket Tidak Termasuk

  • Pengeluaran pribadi & penambahan jadwal diluar program
  • Tour leader dari Indonesia
  • Makan & minum diluar program
  • Additional tiket pesawat, apabila pada saat booking,
  • harga tiket melebihi limit Rp. 3,000,000
  • Surcharge Rp. 400,000/ pax untuk periode peak season
  • (Chinese New Year, Idul Fitri, Natal, & Tahun baru).
  • Tiket Pesawat PP/ Tiket Ferry PP, Hotel 3 Malam *3, tiket kereta gantung suoi mo, tiket masuk ke fantasy park
  • Guided
  • English
  • 5x Meals
  • Available
  • Tour Transportation